Promo Spesial and Free Ongkir
Baca Juga
Kepala Dinkes Pangandaran, Yani Achmad Marzuki, mengatakan, tenaga medis yang disiapkan itu terdiri dari 24 dokter, 108 perawat dan supir ambulance 24 orang. Sementara untuk tenaga monitoring sebanyak 31 orang.
Dinkes Pangandaran menerjunkan sebanyak 187 tenaga medis untuk menghadapi serbuan pengunjung ke kawasan wisata pada libur lebaran dan tahun baru.
“Kita juga siapkan ambulance sebanyak 24 unit dan 6 unit sepeda motor. Dalam antisipasi ini kita siapkan 28 posko kesehatan bersama posko wisata di semua lokasi wisata yang ada di Pangandaran,” jelasnya usai apel di halaman TIC Pangandaran, Rabu (26/12/2018).
Yani menambahkan, 28 posko kesehatan tersebut dibagi menjadi dua bersama posko wisata yang berjumlah 11 posko. Kemudian 11 posko wisata tersebut di wilayah Kalipucang terdapat 2 titik, Pangandaran 4 titik, Batu Hiu 1 titik, Green Canyon 1 titik, Batu Karas 1 titik, Citumang 1 titik dan Ciwayang 1 titik.
“Mudah-mudahan libur natal dan tahun baru kali ini berjalan lancar tanpa ada gangguan apapun, sehingga para wisatawan bisa semakin betah dan kembali pulang dengan penuh kegembiraan,” pungkasnya.
Artikel Terkait Lainnya :
Apel siaga pagi yang digelar Dinkes Pangandaran sebelum melaksanakan tugas. |
“Kita juga siapkan ambulance sebanyak 24 unit dan 6 unit sepeda motor. Dalam antisipasi ini kita siapkan 28 posko kesehatan bersama posko wisata di semua lokasi wisata yang ada di Pangandaran,” jelasnya usai apel di halaman TIC Pangandaran, Rabu (26/12/2018).
Yani menambahkan, 28 posko kesehatan tersebut dibagi menjadi dua bersama posko wisata yang berjumlah 11 posko. Kemudian 11 posko wisata tersebut di wilayah Kalipucang terdapat 2 titik, Pangandaran 4 titik, Batu Hiu 1 titik, Green Canyon 1 titik, Batu Karas 1 titik, Citumang 1 titik dan Ciwayang 1 titik.
“Mudah-mudahan libur natal dan tahun baru kali ini berjalan lancar tanpa ada gangguan apapun, sehingga para wisatawan bisa semakin betah dan kembali pulang dengan penuh kegembiraan,” pungkasnya.
0 Response to "Dinkes Pangandaran Kerahkan 187 Tenaga Medis + Posko Kesehatan Untuk Liburan Natal & Tahun Baru 2019"
Posting Komentar